Minggu, 29 Januari 2017

rangkuman fitur di Pixel yang layak kamu ketahui.

. Optimalkan Fitur Shortcut di Aplikasi
Ikon aplikasi yang Google tampilkan di Pixel kini lebih pintar. Mengadopsi fitur 3D Touch yang Apple perkenalkan, kamu kini bisa menggunakan fitur-fitur di aplikasi tanpa harus membuka aplikasi terlebih dahulu.Ambil contoh Google Maps. Cukup dengan tekan aplikasi beberapa saat, kamu bisa langsung menggunakan aplikasi navigasi andalan milik Google ini.Sayang, saat ini masih baru beberapa aplikasi saja yang sudah mendukung fitur baru ini. Akan tetapi, dengan berjalannya waktu para pengembang aplikasi pun akan mengintegrasikan fitur tersebut ke aplikasi buatan mereka.2. Otomatis Ganti Wallpaper Setiap Hari
Salah satu fitur favorit yang ada di dalam Pixel Launcher adalah kemampuan untuk memilih wallpaperbaru.Selain menghadirkan pilihanwallpaper yang lebih beragam, kini kamu bisa mengatur otomatiswallpaper setiap harinya.Dengan ini, tampilan layar utama smartphonepun akan selalu terlihat berbeda

Tidak ada komentar:

Posting Komentar